Cara menulis CV bahasa Inggris untuk lulusan baru 2023

Menulis CV bahasa Inggris membutuhkan kemampuan tersendiri dan sangat penting sebagai kesan pertama kalian melamar di suatu perusahaan.  Jika kalian ingin perekrut kerja mendapatkan kesan positif dari CV atau curriculum vitae milik kalian, sebaiknya perhatikan hal hal dalam artikel ini Simak sampai habis ya! 1 – Apa itu CV? CV merupakan singkatan dari Curriculum Vitae. […]

20 Bahasa Inggris Lama yang sudah dilupakan

Bahasa Inggris lama kerap ditinggalkan karena mulai jarang digunakan dan mengalami evolusi. Namun, nyatanya banyak kosakata bahasa Inggris lama yang cocok digunakan masa kini. Hanya saja kosakata bahasa Inggris lama ini ditinggalkan dan tidak digunakan lagi sehari hari. Artikel ini berisi 20 kata bahasa Inggris lama yang sudah dilupakan, yuk mari kita pelajari! 1 – […]

Belajar bahasa Inggris topik : Istilah dalam sepak bola

Belajar bahasa Inggris topik sepak bola akan membantu kalian mempelajari hal hal berkaitan dengan sepak bola.  Dengan belajar bahasa Inggris topik sepak bola, kalian juga dapat menikmati menonton bola dalam bahasa Inggris tanpa harus khawatir bingung dengan istilah istilahnya. Hari ini mari kita belajar mengenai hal hal dalam sepak bola dan selangkah lebih mahir dalam […]

20 lagu bahasa Inggris anak – anak

Lagu bahasa Inggri untuk anak – anak tidak hanya akan membantu mereka belajar bahasa Inggris,namun juga tentu saja disukai karena menghibur dan menyenangkan. Belajar tidak lagi harus dipaksakan bagi anak – anak ketika harus belajar melalui lagu. Terdapat 20 lagu bahasa Inggris untuk anak anak pada artikel ini,simak sampai habis ya! 1 – Alphabet Song […]

25 Blog Bermanfaat untuk kamu ketahui

25 blog bermanfaat dalam artikel ini membahas berbagai macam topik. Mulai dari traveling, design, pemasaran, Bahasa Inggris, dan cara menghasilkan uang melalui internet. Tentunya sangat menarik untuk dibaca dan sarat akan pengetahuan. Teman – teman bisa membaca blog dalam artikel ini untuk mencari informasi dan belajar hal baru.  Tidak hanya topik beragam, namun artikelnya juga […]

Struktur So that dan such that : arti, penggunaan dan contoh

Struktur so that dan such that keduanya memiliki arti yang hampir serupa dan dapat digunakan ketika kalian ingin mengatakan sesuatu yang “so…so much”.  Dalam artikel ini kalian akan mempelajari arti, penggunaan dan contoh dari struktur kata so that. Yuk simak artikel ini agar kita semakin jago bahasa Inggris! 1 – Struktur kalimat Such 1.1 – […]

Belajar Bahasa Inggris Setiap hari : 17 Cara sederhana dan efektif

Belajar bahasa Inggris setiap hari akan membantu kita untuk mencapai kemampuan bahasa Inggris yang kita inginkan. Tidak hanya itu, dengan belajar bahasa Inggris tiap hari, kemampuan yang kita raih juga cenderung bersifat permanen.  Terkadang kita berhenti karena merasa lelah dan merasa kesulitan belajar bahasa Inggris, namun tahukah kalian bahwa ada cara sederhana dan efektif untuk […]

10 rekomendasi channel youtube belajar bahasa Inggris untuk anak

Bahasa Inggris untuk anak merupakan fondasi dasar kemampuan berbahasa Inggris. Kalian dapat menggunakan youtube sebagai media untuk belajar bahasa Inggris. Kalian dapat menggunakan rekomendasi ini untuk adik, anak, atau sanak saudara kalian belajar bahasa Inggris dari dasar. Selain itu, dengan belajar melalui channel Youtube, kalian bisa melakukannya dimana saja.  Berikut 10 rekomendasi channel Youtube untuk […]

Kata hubung bahasa Inggris: Klasifikasi, penggunaan dan contoh

Kata hubung bahasa Inggris merupakan salah satu hal yang paling penting dipelajari saat kalian ingin berkomunikasi dengan bahasa Inggris. Tidak hanya merupakan pelajaran dasar, namun dengan mempelajari kata hubung, kalian akan semakin terdengar menguasai bahasa Inggris. Yuk simak artikel ini dan pelajari bentuk kata hubung serta penggunaannya. 1 – Definisi kata hubung bahasa Inggris Kata […]