Pada artikel kali ini kamu akan belajar tentang perkenalan diri dalam bahasa Inggris ditempat berbeda dengan orang yang berbeda.
Ada dua keadaan dimana kamu dapat memperkenalkan diri dalam bahasa Inggris yaitu secara monolog dan secara dialog. Dari dua keadaan ini kamu akan dihadapkan dengan situasi yang beragam.
Untuk lebih jelasnya mari simak beberapa contoh untuk memperkenalkan diri dalam bahasa Inggris berikut ini sesuai dengan situasi yang mengharuskan untuk memperkenalkan diri.